General
Widget tipe General adalah widget-widget yang digunakan untuk menampilkan elemen atau konten tertentu baik itu yang sifatnya removeable (bisa dihapus) maupun unremoveable (tidak dapat dihapus).
| Widget | Keterangan |
|---|---|
Blog Name |
Nama dan Logo Blog |
Nav Expanded |
Menu navigasi yang terlihat |
Nav Collapsed |
Menu navigasi yang bisa dibuka tutup |
Nav Button |
Tombol pada navigasi |
Nav Search |
Kotak pencarian |
Featured Post |
Postingan tertentu |
Popular Posts Small Thumbnail |
Postingan populer dengan gaya thumbnail kecil |
Popular Posts Big Thumbnail |
Postingan populer dengan gaya thumbnail besar |
Recent Posts Small Thumbnail |
Postingan terbaru dengan gaya thumbnail kecil |
Recent Posts Big Thumbnail |
Postingan terbaru dengan gaya thumbnail besar |
Posts By Label Small Thumbnail |
Postingan berdasarkan label tertentu dengan gaya thumbnail kecil |
Posts By Label Big Thumbnail |
Postingan berdasarkan label tertentu dengan gaya thumbnail besar |
Related Posts Small Thumbnail |
Postingan terkait dengan gaya thumbnail kecil |
Related Posts Big Thumbnail |
Postingan terkait dengan gaya thumbnail besar |
Custom Posts Small Thumbnail |
Postingan yang dikehendaki dengan gaya thumbnail kecil |
Custom Posts Big Thumbnail |
Postingan yang dikehendaki dengan gaya thumbnail besar |
Blog Posts |
Postingan blog pada halaman feed |
Blog Post |
Postingan blog pada halaman item |
Blog Comments |
Komentar blog |
Footer About |
Tentang blog pada bagian footer |
Blog Footer |
Blog footer |
Configs
Widget tipe Configs adalah widget-widget yang digunakan sebagai input berbagai grup konfigurasi.
Semua widget ini bersifat unremoveable (tidak dapat dihapus, cukup sesuaikan konfigurasi yang ada).
| Widget | Keterangan | Dokumentasi |
|---|---|---|
Configs License Key |
Input lisensi key | |
Configs Blog Settings |
Impor blog settings |